Saturday, April 9, 2016

Cake Mentega by Bunda Lina Lina

mari kita buat kue buat acara keluarga. nikmat untuk di sajikan dengan teh hangat.

bahan bahan yang harus disiapkan :
 150 grm gula pasir halus
250 grm mentega blue
50 grm batter
6 btr kuning telur
6 btr putih telur
170 grm terigu
2 bks susu bubuk dancow
1/2 klg susu kental manis
1/2 sdt vanilli bubuk


Cara membuatnya mudah saja


1. Kocok putih telur + 50 grm gulpas kocok sampai kaku sisihkan.
2. Kocok gula 100gr + mentega + batter + vanilla + kuning telur sampai lembut
3. Tambahkan susu bubuk + susu kentalmanis
4. Masukkan tepung aduk sampai rata
5. Tambahkan putih telur yg sdh di kocok kaku tadi aduk sampai rata
6.seblmnnya siapkan oven dgn suhu 180° 45 menit
Siapkan loyang dgn ukuran 25× 25 olesi margarine taburi tepung hingga rata
7. Masukkan adonan taburi kismis dan kacang almond oven sampai matang.

No comments:

Post a Comment